Resep Ayam Bakar Kecap Madu

Resep ayam bakar dengan bumbu madu pedas manis untuk meriahkan tahun baru

Tips membuat ayam bakar kecap madu:

1. Gunakan ayam negeri yang berukuran agak besar agar mendapatkan potongan ayam yang tebal dagingnya dan tak mudah hangus saat dibakar. 2. Pakai api arang yang tidak terlalu panas agar daging ayam bisa matang sempurna dan bagian luarnya tidak gosong. 3. Ayam bakar kecap madu juga bisa dipanggang dalam oven. Taruh dalam wadah tahan panas dan tambahkan 1 sdm margarin lagi agar ayam tetap juicy. Panggang dengan oven bersuhu 180 C selama 30 menit. Balik sesekali agar matang merata.

ayam, potong 4 , lumuri dengan perasan jeruk nipis, jahe, air /air kelapa, daun jeruk, daun salam, madu, gula merah, merica, air asam jawa, garam, penyedap, kecap manis, bumbu halus:

Rasa ayam bakar ini manis, gurih, dan agak pedas. Warna ayam bakarnya cantik karena paduan kecap manis dan madu. Siap disantap dengan nasi hangat.

Ayam tak pernah membosankan diolah jadi lauk. Jika bosan dengan ayam goreng, cobalah ayam bakar dengan olesan bumbu madu dan kecap. Rasa legit madu akan membuat ayam makin enak rasanya.

Untuk mengimbangi rasa manis, ayam bakar madu dilengkapi dengan sambak kecap yang pedas manis. Enak dimakan hangat dengan lalapan sayur segar dan nasi hangat.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Untuk membakar ayam bisa dipanggang dalam oven, di atas hot plate atau dibakar di atas arang untuk mendapatkan aroma asap yang harum. Berikut ini resep ayam bakar madu dari pembaca detikfood Sisca Wiryawan yang bisa kamu contek.

Resep bumbu ayam bakar

Dirangkum dari buku 64 Resep Masakan Ayam & Bebek Favorit karya Raditrini, berikut adalah beberapa resep ayam bakar dengan beragam bumbu untuk perayaan tahun baru 2023.

Resep ayam bakar sederhana

Nah, itulah beberapa resep bumbu ayam bakar yang bisa Bunda coba untuk melengkapi hidangan saat malam pergantian tahun baru.

Bunda, yuk, download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.

Saksikan juga video resep ayam kecap pedas yang ada di bawah ini, ya, Bunda.

[Gambas:Video Haibunda]

Siapa sih yang bisa menolak kelezatan olahan daging ayam? Hampir semua orang suka makan ayam, apa pun bumbunya. Kalau bosan dengan yang digoreng, kamu bisa mengolahnya dengan cara bakaran.

Pastikan kamu menggunakan bumbu yang pas ya. Selain mentega dan kecap, kamu bisa menggunakan madu. Rasa ayam kian nikmat dengan sensasi manis khas madu.

Cocok dijadikan menu makan siang dan malam, berikut resep ayam bakar madu. Bumbunya meresap hingga tulang!

Haluskan dan tumis bumbu

Masukkan bawang merah, bawang putih, cabai merah, cabai rawit merah, cabai rawit keriting, ketumbat bubuk, jahe, dan merica ke dalam food processor. Haluskan semua bahan tersebut hingga lembut.

Setelah itu, tuang sedikit minyak ke wajan dan panaskan. Tumis bumbu halus hingga matang dan harum. Aduk sesekali agar matangnya merata dan sempurna.

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Resep ayam bakar dengan bumbu rujak untuk sajian tahun baru spesial

Resep ayam bakar bumbu padang

Resep Ayam Bakar Kecap Madu

Resep Ayam Bakar Kecap Madu Foto: iStock

Resep bumbu ayam bakar dengan kecap untuk sajian menyambut tahun baru

Masak potongan ayam sampai bumbu meresap

Sebelum dimasukkan ke dalam panci rebusan, pastikan daging ayam sudah bersih. Potong menjadi beberapa bagian sama besar, lalu masukkan ke dalam panci.

Setelah itu, aduk hingga daging ayam terbumbui secara merata. Masak daging ayam bersama bumbu selama kurang lebih 20 menit. Tunggu sampai matang, lunak, dan bumbunya meresap.